Jumat, 28 September 2007

Bentuk Narasi

Bentuk narasi berisi perceritaan yang dapat berasal dari daya khayal (imajinasi) pengarangnya. bentuk penceritaan ini ada yang bertujuan untuk memberikan sugesti kepada pembaca akan isi cerita lazim disebut narasi sugesti. contoh: buku-buku roman, novel dan cerpen tetapi ada pula narasi yang berisi pengetahuan dan sering disebut dengan narasi ekspositoris. contoh: karangan yang berisi sejarah.